Cara Membuat Larutan Tembaga(II)sulfat 1M

 Cara membuat larutan CuSO4, Tembaga(II)sulfat 1M

*Gunakan rumus:


kemudian kita cari gram nya.....
Kita modifikasi persamaan itu menjadi begini:


Selanjutnya tinggal dimasuk-masukin nilainya,
kita mau bikin larutan 1molar berarti nilai M nya 1,
nilai Mr nya berapa? Lihat di kemasan wadah bahan itu ada nilai Mr nya gak, kalau gak ada maka kita hitung sendiri. CuSO4.5H2O.    INi karena biasanya tembaga(II)sulfat ini punya hidratnya..

Selanjutnya dihitung sampai ketemu gram.
Berarti itulah gram yang harus ditimbang untuk tembaga(II)sulfatnya.


Selanjutnya larutkan tembaga(II)sulfat itu menggunakan akuades. Jika proses pelarutannya lama maka bisa dibantu dengan meningkatkan suhu larutan (larutan dipanaskan, agar proses pelarutannya menjadi lebih cepat).

Demikian caranya.

Versi video bisa disimak di link youtube berikut ini:

https://www.youtube.com/watch?v=orCRt2SNNXQ


smoga brmanfaat...(:

 


 

Belum ada Komentar untuk "Cara Membuat Larutan Tembaga(II)sulfat 1M"

Posting Komentar

Postingan Populer

JSI Jangan Sepelekan Istirahat

 "JSI: Jangan Sepelekan Istirahat" disela sela kepadatan aktivitas ,ada satu keterampilan yang tidak kalah penting yaitu keterampi...

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel